Saturday, April 23, 2011
Kali ini menggunakan add-on yang lainya yaitu Facebook Better, dimana Facebook mencatat semua aktifitas yang kita lakukan, seperti pertemanan baru ( is now friends with someone ), menjadi penggemar suatu halaman ( became a fan a page ), bergabung dengan suatu group ( joined a group ), di tandai dalam suatu album ( was tagged in a album ), mengomentari status seseorang ( commented on someone’s status ), menyukai status seseorang ( likes someone’s status ) dll, Biasanya akan tampil dan terlihat di dinding sehingga bisa terlihat dan terbaca oleh teman-teman.


Pada facebook versi sebelumnya ada fasilitas hide recent actifity atau hide news feed, namun pada versi yang lebih baru fasilitas ini dihilangkan, entah apa maksudnya.

Saat ini Firefox telah menyediakan plugin untuk membantu mengatasi hal tersebut, berikut link downloadnya



Artikel Lainnya

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas kunjungannya

Mobile

Kategori

INFO THIS SITE

RSSMicro FeedRank Results My Ping in TotalPing.com

Page Rank Check

Check Page Rank of your Web site pages instantly:

This page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service

Counter


live stats GoStats.com — Free hit counters Ping your blog, website, or RSS feed for Free